Mujaer Bakar Teflon Sambal Dabu Dabu.
Hello mom,, selamat datang di situs resep masakan ini. Pada artikel kali ini kita memiliki Resep Mujaer Bakar Teflon Sambal Dabu Dabu. Resep kali ini memiliki 26 Bahan utama, dan 7 cara memasaknya. Yuk langsung kita praktekkan membuat Mujaer Bakar Teflon Sambal Dabu Dabu.
Resep Mujaer Bakar Teflon Sambal Dabu Dabu
- Bahan A:.
- 7 ekor ikan mujaer uk sedang.
- 1 buah jeruk nipis.
- secukupnya Mentega.
- Minyak goreng kelapa.
- Bahan B (marinasi ikan):.
- 2 sdt bawang putih bubuk.
- 2 sdt garam.
- 1 sdt ketumbar bubuk.
- 1 sdt kunyit bubuk.
- 7 sdm air.
- Bahan C (olesan bakar) :.
- 5 siung bawang putih.
- 4 siung bawang merah.
- 1/2 sdt garam.
- 1/2 sdt kunyit bubuk.
- 1/2 sdt ketumbar bubuk.
- 4 sdm kecap.
- Bahan D (sambal).
- 25 buah cabe rawit merah.
- 8 siung bawang merah.
- 2 buah tomat.
- secukupnya Air jeruk nipis.
- secukupnya Kaldu jamur.
- secukupnya Garam himalaya.
- Minyak goreng panas secukupmya.
Langkah – Langkah Mujaer Bakar Teflon Sambal Dabu Dabu
- Siapkan bahan A, cuci bersih ikan,lumuri dg air jeruk nipis, diamkan selama kurang lebih 10 menit, lalu cuci lagi hingga bersih, sisihkan.
- Siapkan bahan B (marinasi),lalu campur semua bumbu marinasi jadi satu, lalu lumuri ikan dengan bumbu marinasi, diamkan selama kurang lebih 1 jam supaya bumbu meresap, sisihkan.
- Siapkan frypan, tambahkan minyak goreng secukupnya, setelah minyak panas, lalu goreng ikan mujaer setengah matang.ulangi sampai semua digoreng. Kemudian siapkan bumbu olesan bakar, lalu blender hingga halus..
- Siapkan frypan, kasih sedikit minyak, kemudian tumis bahan olesan bakaran, kemudian tuang ke dalam mangkok, tambahkan kecap aduk hingga rata.
- Lumuri ikan setengah matang dengan bumbu olesan bakar. Lalu siapkan teflon, tambahkan mentega secukupnya, setelah mencair, masukkan ikan yang sudah diolesi bumbu bakaran, kemudian panggang hingga matang.panggang dengan api sedang saja supaya tidak cepat gosong.
- Siapkan bahan untuk sambal, iris semua bahannya, kemudian tuang kedalam mangkok, lalu tambahkan minyak panas, setelah itu tambahkan kaldu jamur dan garam secukupnya, lalu tambahkan air jeruk nipis, koreksi rasa.
- Mujair bakar siap dihidangkan dengan sambal dabu dabu. Selamat mencoba, semoga bermanfaat.
Like this:
Like Loading...
Reviewed by kangmasak on
Tuesday, June 2nd, 2020.
This Is Article About Resep Mujaer Bakar Teflon Sambal Dabu Dabu Terbaik
Rating: 4.4 stars, based on 2985
reviews
Balado Ikan Asin Kapas. Hello mom,, selamat datang di situs resep masakan ini. Pada artikel kali ini kita memiliki Resep Balado Ikan Asin Kapas. Resep kali ini memiliki 10 Bahan utama, dan 4 cara memasaknya. Yuk langsung kita praktekkan membuat...
Kepala gurame pedas. Hello mom,, selamat datang di situs resep masakan ini. Pada artikel kali ini kita memiliki Resep Kepala gurame pedas. Resep kali ini memiliki 16 Bahan utama, dan 5 cara memasaknya. Yuk langsung kita praktekkan membuat Kepala gurame...
Balado ikan Kembung. Hello mom,, selamat datang di situs resep masakan ini. Pada artikel kali ini kita memiliki Resep Balado ikan Kembung. Resep kali ini memiliki 14 Bahan utama, dan 5 cara memasaknya. Yuk langsung kita praktekkan membuat Balado ikan...
Ikan Mujair Masak Kuning. Hello mom,, selamat datang di situs resep masakan ini. Pada artikel kali ini kita memiliki Resep Ikan Mujair Masak Kuning. Resep kali ini memiliki 12 Bahan utama, dan 5 cara memasaknya. Yuk langsung kita praktekkan membuat...
Pepes ikan patin belimbing wuluh. Hello mom,, selamat datang di situs resep masakan ini. Pada artikel kali ini kita memiliki Resep Pepes ikan patin belimbing wuluh. Resep kali ini memiliki 15 Bahan utama, dan 4 cara memasaknya. Yuk langsung kita...